Tutorial Membuat Domain Sendiri
Kali ini saya akan membahas tutorial tentang membuat domain sendiri, maklum blog saya tercinta ini baru ganti domain loh.. Hehehe.. Domain adalah alamat dari situs yang ingin di tuju. Beberapa contoh domain yaitu seperti .com, .web.id, .co, .org, .ac.id, dan masih banyak yang lainnya. Hehehe.. Di blogspot sendiri menyediakan domain bila anda mau membelinya, bisa di lihat di bagian setting atau setelan. Tapi kali ini saya akan membahas tentang membuat domain melalui situs penyedia jasa domain Indonesia yang legal, yaitu PANDI. Karena sah, jelas lah tentunya berbayar mas bro, masak mau yang gratisan mulu.. Hahaha.. Perlu di ketahui saya hanya menjelaskan tentang mengganti domainnya saja, untuk host servernya saya tetap menggunakan layanan blog gratir saja (blogspot atau wordpress), biar ga ribet. Saya akan menjelaskan mulai dari dasar-dasarnya, supaya jelas semua. Oke langsung saja.